968kpfm, Binjai – Kelompok Kerja Perumahan dan Kawasan Permukiman (Pokja PKP) Provinsi Kalimantan Timur menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk mereviu Dokumen Rencana Pembangunan dan Pengembangan Perumahan dan Kawasan Permukiman (RP3KP) di Hotel Puri Senyiur, Selasa (18/9).
Kegiatan ini bertujuan memastikan dokumen perencanaan yang disusun pada 2018 tetap relevan dengan perkembangan terbaru, baik dari sisi regulasi maupun kondisi lapangan.
“RP3KP sangat penting untuk menjamin ketersediaan perumahan yang layak di masa depan,” ujar Feny Yuzanda, Sekretaris Pokja PKP.
Feny menegaskan, penyusunan dokumen tersebut akan dilakukan terpadu lintas sektor dengan data yang akurat sebagai dasar analisis.
Penulis: Maul
Benua Etam
Terima Silaturahmi Masyarakat Umum, Gubernur Kaltim Berikan Santunan Kepada 1.000 Penerima20 Sep 2024